Pada tulisan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara setting ip address di ubuntu (baca: konfigurasi ip static ubuntu server). Pada dasarnya konsep konfigurasi pada ubuntu sama seperti pada distro linux lainnya seperti pada debian. Hanya saja perbedaannya terletak pada cara penulisan ip addressnya saja. Tutorial yang saya buat ini tentunya dapat digunakan di ubuntu 14.04, ubuntu 14.10, dan ubuntu 15.04
Persiapan
- Text editor (Vim, Gedit, Nano) --> sesuaikan dengan kebutuhan sobat
Langkah 1: Konfigurasikan network interface
Cek interface yang aktif dengan mengetikan perintah
Pada interface saya yang terdeteksi adalah sebagai eth1. Jika sobat terdeteksi sebagai eth0 maka tinggal disesuaikan saja langkah selanjutnya
Cek interface yang aktif dengan mengetikan perintah
ifconfigMaka akan muncul seperti gambar dibawah ini
Pada interface saya yang terdeteksi adalah sebagai eth1. Jika sobat terdeteksi sebagai eth0 maka tinggal disesuaikan saja langkah selanjutnya
Bukalah file /etc/network/interfaces dengan menggunakan editor kesayangan sobat
vim /etc/network/interfacesKemudian kita akan melihat isi filenya seperti dibawah ini
# interfaces(5) file used by ifup(8) and ifdown(8)Untuk melakukan seting ip static kita akan buat struktur filenya seperti dibawah ini
auto lo
iface lo inet loopback
# interfaces(5) file used by ifup(8) and ifdown(8)Sebagai contohnya isikan file konfigurasi anda menjadi seperti dibawah ini:
auto lo
iface lo inet loopback
auto ethx
iface ethx inet static
address xxx.xxx.xxx.xxx
netmask xxx.xxx.xxx.xxx
network xxx.xxx.xxx.xxx
broadcast xxx.xxx.xxx.xxx
gateway xxx.xxx.xxx.xxx
# interfaces(5) file used by ifup(8) and ifdown(8)Langkah 2: Lakukan restart interface
auto lo
iface lo inet loopback
auto eth1
iface eth1 inet static
address 192.168.0.10
netmask 255.255.255.0
network 192.168.0.0
broadcast 192.168.0.255
gateway 192.168.0.1
Untuk mengaktifkan ip static tersebut, kita perlu melakukan restart interface dengan mengetikan perintah
/etc/init.d/networking/restartLangkah 3: Cek interface
Lakukan pengecekan apakah ip static sudah berhasil diimplementasikan, yaitu dengan mengetikan perintah
ifconfigJika sudah benar maka akan tampil status seperti berikut
root@rangga-PC:/home/rangga# ifconfig
eth1 Link encap:Ethernet HWaddr c4:6e:1f:02:3f:4f
inet addr:192.168.0.10 Bcast:192.168.0.255 Mask:255.255.255.0
inet6 addr: fe80::c66e:1fff:fe02:3f4f/64 Scope:Link
UP BROADCAST MULTICAST MTU:1500 Metric:1
RX packets:883730 errors:0 dropped:0 overruns:0 frame:0
TX packets:1065515 errors:0 dropped:0 overruns:0 carrier:0
collisions:26 txqueuelen:1000
RX bytes:180719611 (180.7 MB) TX bytes:1413592805 (1.4 GB)
Troubleshoot
Ip tidak berubah :
- Biasanya sobat salah dalam mengisikan konfigurasi ip address, coba dicek lagi yaa
- Cobalah dengan mematikan interface eth0 dengan perintah
ifdown eth1
ifconfig eth1 down
- Kemudian nyalakan kembali interface eth0
ifup eth1- Lakukan restart networking
ifconfig eth1 up
/etc/init.d/networking restartJika sobat masih mengalami masalah, silahkan tanyakan di komentar. Semoga artikel ini bermanfaat ^__^
0 komentar:
Posting Komentar
Isikan komentar anda dengan sopan yah ^__^